Cara mengatasi traffik spam dari situs porno yang menjengkelkan
Halo sahabat maya 😝, sahabat Blognya kak Ryan. Akhir-akhir ini banyak sekali kejahatan di dunia maya seiring dengan berkembangnya teknologi intetnet. Selain menyalin artikel orang / menggenerate otomatis artikel orang tanpa izin (AGC) ada lagi cara jahat yang dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab.
Salah satunya datang dari situs yang berasal dari negara rusia, mereka dengan sengaja membuat traffik atau kunjungan palsu ke blog-blog yang sedang naik daun. Tujuanya mendapatkan trafik balik dari si pemilik blog tersebut karena data statistiknya tercatat di analistik.
Menurut saya situs seperti itu mendapatkan link ke blog kita dari penelusuran yahoo, duckduckgo, yandex dan bing. Sebelumnya saya belum pernah submit url ke webmaster bing, tapi setelah beberapa bulan saya submit url ke webmaster bing muncullah traffik yang aneh-aneh seperti ini.
Awalnya sayapun panik saat melihat traffik dari situs aneh ini, karena mengingat begitu banyak sekali angka visitnya bahkan mengalahkan page view dari google. Tapi akhirnya kepanikan saya meredah setelah mengetahui arti dari traffik seperti ini.
1.) onlinenow.top
2.) uk-mods.co.uk
Kedua website diatas adalah yang paling aktif memberikan trafik palsu ke blog saya ini bahkan hampir setiap hari. Tapi saya tidak begitu peduli mengingat trafik ini tidak membahayakan alasanya javascript blogger tidak berjalan pada ping biasa kecuali menggunakan browser asli. Sedangan blog di blogger adalah blog yang full javascript.😜
Selain mengabaikannya anda juga harus berhenti submit artikel ke bing webmaster, karena menurut saya kualitas traffik yang dihasilkan dari semua mesin pencari yang bekerjasama dengan bing sedikit lebih buruk dibandingkan google. Kebanyakan traffik aneh-aneh malahan.
Anda juga bisa melihat email laporan registrar dari domain tersebut melalui whois lokup domain name, nah dengan ini anda bisa melaporkanya ke email abuse registrar domain tersebut agar dibanned.
Sekarang mungkin saatnya kita membangun audiens yang lebih kuat dan meningkatkan ranking branding mengingat banyak sekali kejahatan sekarang ini. Sehingga kita tidak selalu bergantung pada mesin pencari seperti google, yahoo dan sosmed secara berlebihan.
Notice Update 18/12/2019
Jika kamu hanya mengabaikanya, mungkin perbuatan si orang jahil itu akan lelah dan berhenti sendiri.
Demikianlah pembahasan kali ini semoga dapat dipahami, jika anda punya ilmu dan pengalaman lainya jangan pelit-pelit berbagi, share dikomentar ya siapa tahu bisa jadi bahan pembelaharan bagi kita para blogger pemula.
Salah satunya datang dari situs yang berasal dari negara rusia, mereka dengan sengaja membuat traffik atau kunjungan palsu ke blog-blog yang sedang naik daun. Tujuanya mendapatkan trafik balik dari si pemilik blog tersebut karena data statistiknya tercatat di analistik.
Menurut saya situs seperti itu mendapatkan link ke blog kita dari penelusuran yahoo, duckduckgo, yandex dan bing. Sebelumnya saya belum pernah submit url ke webmaster bing, tapi setelah beberapa bulan saya submit url ke webmaster bing muncullah traffik yang aneh-aneh seperti ini.
Awalnya sayapun panik saat melihat traffik dari situs aneh ini, karena mengingat begitu banyak sekali angka visitnya bahkan mengalahkan page view dari google. Tapi akhirnya kepanikan saya meredah setelah mengetahui arti dari traffik seperti ini.
Bagaimana cara mengatasinya?
Sebenarnya banyak cara yang bisa kita lakukan untuk mengatasinya kecuali jika anda menggunakan blog yang dihosting sendiri anda bisa melakukan blokir ip addres. Saran saya abaikan saja dan jangan pernah mengunjungi URL website tersebut apalagi meng-klik linknya langsung dihalaman statistik, karena jika anda klik akan memberikan informasi lebih banyak ke pemilik website spam tersebut. Berikut ini beberapa website yang pernah menjajah blog saya.1.) onlinenow.top
2.) uk-mods.co.uk
Kedua website diatas adalah yang paling aktif memberikan trafik palsu ke blog saya ini bahkan hampir setiap hari. Tapi saya tidak begitu peduli mengingat trafik ini tidak membahayakan alasanya javascript blogger tidak berjalan pada ping biasa kecuali menggunakan browser asli. Sedangan blog di blogger adalah blog yang full javascript.😜
Selain mengabaikannya anda juga harus berhenti submit artikel ke bing webmaster, karena menurut saya kualitas traffik yang dihasilkan dari semua mesin pencari yang bekerjasama dengan bing sedikit lebih buruk dibandingkan google. Kebanyakan traffik aneh-aneh malahan.
Anda juga bisa melihat email laporan registrar dari domain tersebut melalui whois lokup domain name, nah dengan ini anda bisa melaporkanya ke email abuse registrar domain tersebut agar dibanned.
Sekarang mungkin saatnya kita membangun audiens yang lebih kuat dan meningkatkan ranking branding mengingat banyak sekali kejahatan sekarang ini. Sehingga kita tidak selalu bergantung pada mesin pencari seperti google, yahoo dan sosmed secara berlebihan.
Notice Update 18/12/2019
Setelah saya melakukan penghapusan ke semua URL yang sudah saya submit sebelumnya di Bing Webmaster akhirnya traffik dari situs porno tersebut hilang. Ini pertama kalinya dalam dua hari ini, bagaimana dengan anda?Traffik spam banyak dilakukan oleh situs-situs aneh seperti giveaway, games poker, atau situs dewasa lainya. Tujuan dari situs tersebut adalah untuk mendapatkan kunjungan balik (traffik). Mungkin pemilik blog akan langsung mengklik tautan sumber traffik yang tertera pada blog mereka karena penasaran. Ketika diklik tanpa kita ketahui kalau kita sudah memberikan informasi kepada website tersebut berupa link referer dashboard blogger kita.
Jika kamu hanya mengabaikanya, mungkin perbuatan si orang jahil itu akan lelah dan berhenti sendiri.
Demikianlah pembahasan kali ini semoga dapat dipahami, jika anda punya ilmu dan pengalaman lainya jangan pelit-pelit berbagi, share dikomentar ya siapa tahu bisa jadi bahan pembelaharan bagi kita para blogger pemula.